Populernya tren rumah yang ramah lingkungan membuat pamor batu alam juga kian menyebar luas. Saat ini, macam-macam batu alam ada berbagai jenis.Sebut saja batu palimanan, batu paras jogja, batu andesit, batu pacitoroso, batu kali, batu candi, dan lain-lain. Di satu sisi, banyaknya pilihan batu alam ini membuat kita bisa menggunakan batu yang terbaik dan sesuai […]
Author Archives: Olivia
Sejak zaman dahulu, batu alam sudah menjadi bahan pokok utama untuk membangun rumah. Batu-batu ini merupakan kerak bumi serta mineral yang mengeras akibat proses alami. Ada banyak macam batu alam yang dapat kita gunakan sebagai komposisi pembangunan rumah ataupun hanya sebagai dekorasi ruangan. Banyak sekali desainer rumah yang menggunakan berbagai macam batu alam karena multifungsi. […]
Besi Banci adalah sebutan untuk besi beton murah yang memiliki ukuran, specifikasi dan kwalitas yang tidak sesuai dengan kriteria SNI alias Standar Nasional Indonesia. Hingga saat ini Besi Beton Banci masih cukup banyak beredar di pasaran karena harganya yang memang jauh lebih murah ketimbang Besi Beton SNI. Seperti biasa, selalu ada pihak-pihak yang berusaha mengambil […]
Concrete Steel atau nama lain dari besi beton merupakan rangka besi yang mempu menahan beban statis untuk penulangan konstruksi. Disebut sebagai besi bertulang, besi beton merupakan salah satu material yang paling penting dalam kontruksi bangunan. Tanpa besi beton, bangunan kontruksi akan mudah rapuh atau rusak saat terjadi guncangan-guncangan yang ada disekitar area kontruksi. Penggunaan besi […]
Saat ini banyak sekali gedung tinggi yang telah dibangun, berdirinya gedung tinggi ini tidak terlepas dari bahan bahan kostruksinya, bahan yang menjadi salah satu bahan penting dalam sebuah pembangunan adalah penggunaan besi baja, besi baja sendiri sudah banyak sekali digunakan dalam membangun suatu bangunan, dengan berbagai fungsi, berikut jenis & fungsi besi baja dalam konstruksi […]
Agar rumah berdiri dengan kokoh, dibutuhkan rangkaian besi sebagai penopangnya, oleh karena itu penting bagi kita untuk mengetahui jenis-jenis besi yang akan digunakan untuk membangun rumah. Berikut ini adalah beberapa jenis besi untuk bangunan rumah yang harus Anda persiapkan: Besi Beton Jenis besi beton yang biasa digunakan untuk bangunan rumah adalah besi bertulang. Besi ini […]
Teknologi tak pernah habis membuat kita tercengang, termasuk kontribusinya dalam dunia bangunan. Akhir-akhir ini orang mulai ramai membicarakan bahwa cat tembok yang menggunakan teknologi mesin tinting adalah cat tembok berkualitas tinggi. Orang pun mulai banyak yang mencari dan menggunakan cat tembok tinting untuk mengecat rumahnya. Sebenarnya apa sih beda cat tinting dan cat biasa atau […]
Cat merupakan salah satu bagian terpenting dalam sebuah bangunan. Macam dan jenis Cat dinding sangatlah banyak, Mulai dari cat pelapis dasar sampai cat finishing, Cat bukan hanya sebagai pelindung bangunan dari panas dan hujan, cat dinding bisa membuat tempat tinggal anda menjadi lebih indah. Pada artikel ini kami akan membahas macam jenis cat bangunan dan […]
Meningkat rumah atau bangunan dapat dilakukan dengan berbagai cara, bergantung pada pilihan penggunanya. Untuk para kontraktor pasti menginginkan pengerjaan yang cepat selesai dan memiliki kualitas yang baik. Oleh karena itu pada artikel ini kami membantu mengulas perbandingan panel lantai, beton cor dan dak keraton serta perbandingan harganya. PANEL LANTAI Panel lantai AAC adalah beton ringan […]
Salah satu cara menambah fungsi bangunan dengan space minim, adalah dengan cara meningkatnya. Dalam proses meningkatkan bangunan, dibutuhkan material yang ringan namun juga kokoh, salah satunya dapat dengan menggunakan panel lantai. Penasaran dengan apa itu panel lantai? Yuk.. mari kita simak… Panel lantai AAC adalah beton ringan pracetak yang memiliki ukuran beragam. Hal ini agar […]